Peran Pusat Pertanggungjawaban Laba dalam Sistem Pengendalian Manajemen

Authors

  • Ririn Puspita Rahmalia Universitas Wijaya Kusuma Surabaya Author
  • Candi Febri Universitas Wijaya Kusuma Surabaya Author
  • Maya Eka Pradita Universitas Wijaya Kusuma Surabaya Author
  • Chelsea Patrecia Universitas Wijaya Kusuma Surabaya Author
  • Olingga Kharenia Juwita Universitas Wijaya Kusuma Surabaya Author
  • Virnala Gizka Ameliya Universitas Wijaya Kusuma Surabaya Author

DOI:

https://doi.org/10.63822/9617mf06

Keywords:

Pusat pertanggungjawaban laba, akuntansi pertanggungjawaban, sistem pengendalian manajemen, kinerja manajerial, profitabilitas

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peran pusat pertanggungjawaban laba dalam sistem pengendalian manajemen sebagai salah satu alat utama dalam meningkatkan efektivitas dan efisiensi operasional perusahaan. Pusat pertanggungjawaban laba merupakan unit organisasi yang dipimpin oleh seorang manajer dengan tanggung jawab terhadap pengelolaan pendapatan, biaya, serta pencapaian laba sebagai indikator kinerja. Penelitian ini menggunakan metode studi pustaka (literature review) dengan menelaah berbagai jurnal ilmiah nasional dan internasional yang terbit pada periode 2015–2025 dan relevan dengan topik penelitian. Hasil kajian menunjukkan bahwa penerapan akuntansi pertanggungjawaban pusat laba berperan penting dalam mendukung sistem pengendalian manajemen melalui peningkatan akuntabilitas, transparansi, serta kemampuan evaluasi kinerja manajerial. Sistem ini terbukti membantu perusahaan dalam mengendalikan biaya, mengoptimalkan laba, serta meningkatkan efisiensi dan efektivitas pengelolaan sumber daya. Selain itu, penerapan pusat laba juga memperkuat koordinasi antarunit organisasi dan mendorong pengambilan keputusan yang lebih objektif serta berbasis data keuangan.

References

Amalia, M.M., & Emma Syahfira. (2022). Analisis Akuntansi Pertanggungjawaban Pusat Laba Guna Alat Penilaian Kinerja Manajer PT Pasific Medan Industri. Worksheet: Jurnal Akuntansi, Vol. 1 No.2 2022 | ISSN (P): : 2808-8557 / ISSN (E) : 2808-8573.

Ar, A.D.M. (2017). Penerapan Akuntansi Pertanggungjawaban Pusat Laba terhadap Kinerja pada PT. Nivo Engineering. DOI: https://digilibadmin.unismuh.ac.id/upload/3959-Full.

Asna, A., & dkk. (2023). Analisis Penerapan Akuntansi Pertanggungjawaban Pusat Laba Guna Menilai Kinerja Keuangan Pada KUD Tani Wilis Sendang. JKA : Jurnal Kendali Akuntansi Vol. 1, No. 3 Juli 2023 e-ISSN: 2986-3244; p-ISSN: 2986-4399, Hal 01-14. DOI: https://doi.org/10.59581/jka-widyakarya.v1i3.

Budiwati, R., & dkk. (2025). Implementasi Akuntansi Pertanggungjawaban Pusat Laba Pada PT Malikah Berkah Bersatu. Volume 6 Issue 2 (2025) Pages 152-162. Economics and Digital Business Review. ISSN : 2774-2563 (Online).

Favian, H., & dkk. (2021). Analisis Akuntansi Pertanggungjawaban dalam Penilaian Kinerja Pusat Pendapatan pada PT Pos Indonesia (Persero) Manado. Jurnal EMBA : Vol.9 No.1 Januari 2021, Hal. 536-542.

Jumiati, J., & dkk. (2018). Analisis Penerapan Akuntansi Pertanggungjawaban dalam Penilaian Kinerja Pusat Laba pada PT Pelabuhan Indonesia IV (Persero) Cabang Samarinda. Vol. 3 No. 4.

Kuswardani, A., & dkk. (2025). Analisa Penilaian Kinerja Pusat Laba Berdasarkan Rasio Profitabilitas Pada Perusahaan Maskapai Periode 2020 – 2024. INNOVATIVE: Journal Of Social Science Research. Volume 5 Nomor 3.

Lubis, N. H., & dkk. (2022). Evaluation of the Management Control System for the Profit Responsibility Center at PT. Cahaya Bintang Medan Furniture Tbk. JURNAL EMBA REVIEW, 2(2). DOI: https://doi.org/10.53697/emba.v2i2.

Novandita, Ni.I., & dkk. (2025). Pusat Pertanggungjawaban dan Pusat Laba terhadap Efektivitas Pengendalian Manajemen dan Peningkatan Kinerja Manajerial. Vol. 1, No. 2, Tahun 2025 doi.org/10.63822/js7y1998.

Nugraha, A.W. (2015). Penilaian Kinerja Manajer Pusat Pendapatan, Pusat Biaya, dan Pusat Laba pada PT Pupuk Kalimantan Timur. Jurnal Sistem Pengendalian Manajemen. Vol. 4 No. 1 (2015): AKUNESA.

Nur, A., & dkk. (2025). Implementasi Sistem Pusat Laba sebagai Alat Pengendalian Manajemen Pada PT Blue Bird Tbk. Jurnal: ANC. Volume 01, No. 03, Mei-Juni 2025, pp. 223-237 .

Nurdiana, D. (2017). Penerapan Akuntansi Pertanggungjawaban Laba dalam Pengukuran Kinerja Manajemen pada PT Catur Putra Jaya. Menara Ekonomi, ISSN : Volume III No. 6.

Puswita, N., (2024). Penerapan Akuntansi Pertanggungjawaban sebagai Alat Penilaian Kinerja Pusat Laba pada Perusahaan PT Indofood CBP Sukses Makmur Tbk Cirebon. Bachelor thesis, S1-Akuntansi Syariah UIN SSC.

Saputri, D. A., & dkk. (2023). Analisis Penerapan Akuntansi Pertanggungjawaban Pusat Laba sebagai Alat Pengendalian dan Penilaian Kinerja Manajer pada PT. PLN (Persero). Wawasan : Jurnal Ilmu Manajemen, Ekonomi dan Kewirausahaan. Vol.1, No.1 Januari 2023. e-ISSN: 2963-5225; p-ISSN: 2963-5284, Hal 211-220

Siregar, K.H., & Nazamuddin Ritonga. (2020). Analisa Penerapan Pusat Pertanggungjawaban Laba pada PT. Pegadaian (PERSERO) Kanwil I. Vol 2 No 2 (2020): JURNAL VISI EKONOMI AKUNTANSI DAN MANAJEMEN.

Utami, D., & Arina Absari. (2022). Analysis Of The Application Of Liability Accounting As A Measure Of Profit Center Manager Achievement At Lumba-Lumba. International Journal, Vol. 1 No. 6 : IJHESS-JUNE.

Utami, D.N. & Sri Yunawati. (2020). Analisis Pengaruh Penerapan Akuntansi Pertanggungjawaban terhadap Kinerja Manajer Pusat Laba pada PT Langgak Inti Lestari Tahun 2017-2018. AKPEM : Jurnal Akuntansi Keuangan dan Pemerintahan. Vol. 2, No. 1, 2020.

Wulandari, D.H.N. (2016). Analisis Akuntansi Pertanggungjawaban Pusat Laba sebagai Alat Pengendalian dan Penilaian Kinerja Manajer. Undergraduate Thesis, Universitas Muhammadiyah Jember.

Published

2025-11-02

How to Cite

Ririn Puspita Rahmalia, Candi Febri, Maya Eka Pradita, Chelsea Patrecia, Olingga Kharenia Juwita, & Virnala Gizka Ameliya. (2025). Peran Pusat Pertanggungjawaban Laba dalam Sistem Pengendalian Manajemen. Indonesia Economic Journal, 1(2), 1576-1589. https://doi.org/10.63822/9617mf06